Voucher Potongan 12% untuk pemeriksaan MRI & CT Scan
Potongan 12% untuk pemeriksaan MRI & CT Scan.
Khusus pasien dengan unsur nama Natal, Natalia, Natalie, Noel, Merry, dan Christmas. Potongan maksimal Rp 1,000,000,-
RADIOLOGI DIAGNOSTIK DAN IMAJING
Instalasi Radiologi Diagnostik dan Imajing RS St. Carolus memiliki peralatan radiologi dengan teknologi yang mumpuni serta Dokter spesialis Radiologi khusus yang menguasai berbagai sistem organ sehingga membantu menegakkan diagnosis serta pengobatan yang terbaik bagi para pasien.
Instalasi Radiologi Diagnostik dan Imajing kami memberikan berbagai layanan, antara lain:
- MRI 1.5T
- CT scan 128 slice
- Digital X-Ray
- Panoramic, Dental X-Ray serta Cephalometri
- Pemeriksaan X-Ray untuk whole spine dan whole limb (long leg)
- Mammography
- Ultrasonography berbagai organ dan persendian
- Ultrasonography Doppler pembuluh darah.
1. MRI 1.5 T sempra
Keunggulan Pemeriksaan MRI:
- Bebas radiasi: tidak berbahaya bagi tubuh karena tidak mengandung radiasi.
- Non-invasif: Tanpa perlu operasi atau prosedur yang menyakitkan.
- Detail tinggi: Menghasilkan gambar yang jelas tentang organ, jaringan, dan tulang.
- Akurasi diagnosis: Membantu deteksi lebih dini penyakit seperti tumor, cedera, atau masalah saraf.
2. CT scan 128 slice Somatom Perspective
Keunggulan Pemeriksaan CT Scan:
- Pemeriksaan Cepat: Proses pemeriksaan yang tidak memakan waktu lama.
- Deteksi Dini: Membantu mendeteksi masalah pada organ dalam, seperti otak, dada, abdomen, dan tulang.
- Akuran Tinggi: Memberikan gambaran yang jelas dan detail mengenai kondisi tubuh Anda, terutama pada kondisi perdarahan ataupun kondisi tulang.